Wednesday, December 29, 2010

CARA MEMPOSTING ATAU MENYISIPKAN KODE SCRIPT DI BLOG

0 komentar
Apakah anda salahsatu orang yang kebingungan saat gagal memposting script di dalam blog anda???? Situasi ini saya alami sebelumnya, setelah saya cari tahu ternyata punya cara tersendiri untuk memposting script.

Caranya yaitu mengubah "<" menjadi "& l t;" (tanpa tanda petik) dan ">" menjadi "& g t;" dan masih banyak lagi yang harus diubah, bila script yang akan anda posting banyak sekali, anda pasi akan capai / lelah menggantinya.

Tapi jangan khawatir, anda dapat menggunakan aplikasi yang telah di sediakan oleh http://centricle.com/ anda juga tidak perlu mengubah kode-kode yang akan anda posting.

Anda cukup men-kopipaste-kan script anda di dalam kolom yang telah disediakan di http://centricle.com/tools/html-entities/, setelah itu anda klik encode. tunggu sampai proses selesai. Dan anda akan melihat kode script anda berubah. kode inilah yang anda butuhkan. copypaste di kolom new entry anda. Sudah jadiiii.....

Gampang kan????

semoga bermanfaat...
Continue reading →
Tuesday, December 28, 2010

Tips and trik menghilangkan banner

0 komentar
Apabila anda mempunyai website gratis pasti ada banner dan pop up yang sangat mengganggu pengelihatan/pemandangan situs kita selain itu juga membuat loading menjadi lebih lama pula. Pada postingan kali ini saya akan membahas cara bagaimana menhilangkan banner dan pop up tersebut, trik ini hanya berlaku jika webstite anda menggunakan HTML (bukan PHP dan ASApabila anda mempunyai website gratis pasti ada banner dan pop up yang sangat mengganggu pengelihatan/pemandangan situs kita selain itu juga membuat loading menjadi lebih lama pula. Pada postingan kali ini saya akan membahas cara bagaimana menhilangkan banner dan pop up tersebut, trik ini hanya berlaku jika webstite anda menggunakan HTML (bukan PHP dan ASP),

Tanpa berlama-lama mari kita coba triknya.

1. Masukkan script berikut pada halaman index, didalam tag body

<em><script language="JavaScript" type="text/javascript"><script><br><!--<br>if (window!= top)<br>top.location.href=location.href<br>// --><br></script></em>

2. Pada geocities : Jika kamu punya website di geocities, taruh tag pada akhir tag html,sesudah

</html><noembed>

3. Pada angelfire : Masukkan tag berikut didalam tag body.

<SCRIPT LANGUAGE="JavaScript"> <br><!-- <br>function ScreenIt(url,name,parm){ <br>if(url.indexOf("/sys/popup_source.shtml?Category=")!=-1) return false; <br>return window.Xopen(url,name,parm); <br>} <br>window.Xopen=window.open; <br>window.open=ScreenIt; <br>//--> <br></SCRIPT>

4. Pada freeservers.com : Taruh skrip berikut didalam tag head
5.
<style><!--iframe{display:none;}--></style>

6. Kemudian taruh tag berikut didalam body

<div style="position:relative;top:-50;z-index:0;background:clear;">

7. Untuk website lycos : Taruh di antara tag head

<noscript><noscript><plaintext><plaintext>

8. Menghilangkan banner pada yahoo :

<iframe src width="1" height="1"><br>marginwidth="0" marginheight="0" hspace="0" vspace="0"<br>frameborder="0" scrolling="no">

Masih ada yang lain yang saya belum ketahui kalau ada kesalahan tolong diingatkan yaaaa….
Continue reading →

23 WAYS TO SPEED WINDOWS XP

2 komentar
Since defragging the disk won't do much to improve Windows XP performance, here are 23 suggestions that will. Each can enhance the performance and reliability of your customers' PCs. Best of all, most of them will cost you notSince defragging the disk won't do much to improve Windows XP performance, here are 23 suggestions that will. Each can enhance the performance and reliability of your customers' PCs. Best of all, most of them will cost you nothing.
  1. To decrease a system's boot time and increase system performance, use the money you save by not buying defragmentation software -- the built-in Windows defragmenter works just fine -- and instead equip the computer with an Ultra-133 or Serial ATA hard drive with 8-MB cache buffer.
  2. If a PC has less than 512 MB of RAM, add more memory. This is a relatively inexpensive and easy upgrade that can dramatically improve system performance.
  3. Ensure that Windows XP is utilizing the NTFS file system. If you're not sure, here's how to check: First, double-click the My Computer icon, right-click on the C: Drive, then select Properties. Next, examine the File System type; if it says FAT32, then back-up any important data. Next, click Start, click Run, type CMD, and then click OK. At the prompt, type CONVERT C: /FS:NTFS and press the Enter key. This process may take a while; it's important that the computer be uninterrupted and virus-free. The file system used by the bootable drive will be either FAT32 or NTFS. I highly recommend NTFS for its superior security, reliability, and efficiency with larger disk drives.
  4. Disable file indexing. The indexing service extracts information from documents and other files on the hard drive and creates a "searchable keyword index." As you can imagine, this process can be quite taxing on any system. The idea is that the user can search for a word, phrase, or property inside a document, should they have hundreds or thousands of documents and not know the file name of the document they want. Windows XP's built-in search functionality can still perform these kinds of searches without the Indexing service. It just takes longer. The OS has to open each file at the time of the request to help find what the user is looking for.Most people never need this feature of search. Those who do are typically in a large corporate environment where thousands of documents are located on at least one server. But if you're a typical system builder, most of your clients are small and medium businesses. And if your clients have no need for this search feature, I recommend disabling it.Here's how: First, double-click the My Computer icon. Next, right-click on the C: Drive, then select Properties. Uncheck "Allow Indexing Service to index this disk for fast file searching." Next, apply changes to "C: subfolders and files," and click OK. If a warning or error message appears (such as "Access is denied"), click the Ignore All button.
  5. Update the PC's video and motherboard chipset drivers. Also, update and configure the BIOS. For more information on how to configure your BIOS properly, see this article on my site.
  6. Empty the Windows Prefetch folder every three months or so. Windows XP can "prefetch" portions of data and applications that are used frequently. This makes processes appear to load faster when called upon by the user. That's fine. But over time, the prefetch folder may become overloaded with references to files and applications no longer in use. When that happens, Windows XP is wasting time, and slowing system performance, by pre-loading them. Nothing critical is in this folder, and the entire contents are safe to delete.
  7. Once a month, run a disk cleanup. Here's how: Double-click the My Computer icon. Then right-click on the C: drive and select Properties. Click the Disk Cleanup button -- it's just to the right of the Capacity pie graph -- and delete all temporary files.
  8. In your Device Manager, double-click on the IDE ATA/ATAPI Controllers device, and ensure that DMA is enabled for each drive you have connected to the Primary and Secondary controller. Do this by double-clicking on Primary IDE Channel. Then click the Advanced Settings tab. Ensure the Transfer Mode is set to "DMA if available" for both Device 0 and Device 1. Then repeat this process with the Secondary IDE Channel.
  9. Upgrade the cabling. As hard-drive technology improves, the cabling requirements to achieve these performance boosts have become more stringent. Be sure to use 80-wire Ultra-133 cables on all of your IDE devices with the connectors properly assigned to the matching Master/Slave/Motherboard sockets. A single device must be at the end of the cable; connecting a single drive to the middle connector on a ribbon cable will cause signaling problems. With Ultra DMA hard drives, these signaling problems will prevent the drive from performing at its maximum potential. Also, because these cables inherently support "cable select," the location of each drive on the cable is important. For these reasons, the cable is designed so drive positioning is explicitly clear.
  10. Remove all spyware from the computer. Use free programs such as AdAware by Lavasoft or SpyBot Search & Destroy. Once these programs are installed, be sure to check for and download any updates before starting your search. Anything either program finds can be safely removed. Any free software that requires spyware to run will no longer function once the spyware portion has been removed; if your customer really wants the program even though it contains spyware, simply reinstall it. For more information on removing Spyware visit this Web Pro News page.
  11. Remove any unnecessary programs and/or items from Windows Startup routine using the MSCONFIG utility. Here's how: First, click Start, click Run, type MSCONFIG, and click OK. Click the StartUp tab, then uncheck any items you don't want to start when Windows starts. Unsure what some items are? Visit the WinTasks Process Library. It contains known system processes, applications, as well as spyware references and explanations. Or quickly identify them by searching for the filenames using Google or another Web search engine.
  12. Remove any unnecessary or unused programs from the Add/Remove Programs section of the Control Panel.
  13. Turn off any and all unnecessary animations, and disable active desktop. In fact, for optimal performance, turn off all animations. Windows XP offers many different settings in this area. Here's how to do it: First click on the System icon in the Control Panel. Next, click on the Advanced tab. Select the Settings button located under Performance. Feel free to play around with the options offered here, as nothing you can change will alter the reliability of the computer -- only its responsiveness.
  14. If your customer is an advanced user who is comfortable editing their registry, try some of the performance registry tweaks offered at Tweak XP.
  15. Visit Microsoft's Windows update site regularly, and download all updates labeled Critical. Download any optional updates at your discretion.
  16. Update the customer's anti-virus software on a weekly, even daily, basis. Make sure they have only one anti-virus software package installed. Mixing anti-virus software is a sure way to spell disaster for performance and reliability.
  17. Make sure the customer has fewer than 500 type fonts installed on their computer. The more fonts they have, the slower the system will become. While Windows XP handles fonts much more efficiently than did the previous versions of Windows, too many fonts -- that is, anything over 500 -- will noticeably tax the system.
  18. Do not partition the hard drive. Windows XP's NTFS file system runs more efficiently on one large partition. The data is no safer on a separate partition, and a reformat is never necessary to reinstall an operating system. The same excuses people offer for using partitions apply to using a folder instead. For example, instead of putting all your data on the D: drive, put it in a folder called "D drive." You'll achieve the same organizational benefits that a separate partition offers, but without the degradation in system performance. Also, your free space won't be limited by the size of the partition; instead, it will be limited by the size of the entire hard drive. This means you won't need to resize any partitions, ever. That task can be time-consuming and also can result in lost data.
  19. Check the system's RAM to ensure it is operating properly. I recommend using a free program called MemTest86. The download will make a bootable CD or diskette (your choice), which will run 10 extensive tests on the PC's memory automatically after you boot to the disk you created. Allow all tests to run until at least three passes of the 10 tests are completed. If the program encounters any errors, turn off and unplug the computer, remove a stick of memory (assuming you have more than one), and run the test again. Remember, bad memory cannot be repaired, but only replaced.
  20. If the PC has a CD or DVD recorder, check the drive manufacturer's Web site for updated firmware. In some cases you'll be able to upgrade the recorder to a faster speed. Best of all, it's free.
  21. Disable unnecessary services. Windows XP loads a lot of services that your customer most likely does not need. To determine which services you can disable for your client, visit the Black Viper site for Windows XP configurations.
  22. If you're sick of a single Windows Explorer window crashing and then taking the rest of your OS down with it, then follow this tip: open My Computer, click on Tools, then Folder Options. Now click on the View tab. Scroll down to "Launch folder windows in a separate process," and enable this option. You'll have to reboot your machine for this option to take effect.
  23. At least once a year, open the computer's cases and blow out all the dust and debris. While you're in there, check that all the fans are turning properly. Also inspect the motherboard capacitors for bulging or leaks. For more information on this leaking-capacitor phenomena, you can read numerous articles on my site. Following any of these suggestions should result in noticeable improvements to the performance and reliability of your customers' computers. If you still want to defrag a disk, remember that the main benefit will be to make your data more retrievable in the event of a crashed drive.
Continue reading →

TEKNIK BUDIDAYA ATAU TERNAK IKAN ARWANA

0 komentar

Ternak atau budidaya Ikan arwana adalah hal yang tidak mudah. banyak teknik yang harus dipelajari untuk membudidayakan ikan yang satu ini, selain itu juga biaya yang dikeluarkan juga tidak sedikit. Berikut ini adalah teknik-teknik dasar yang harus anda pelajari dan apabila anda ingin bisa silahkan dipraktikan sendiri.

1. Pemeliharaan Induk

Ukuran kolam yang digunakan untuk memelihara ikan arwana indukan adalah 5 x 5 m dengan kedalaman air 0,5-0,75 m. Kolam ditutup plastik setinggi 0,75 m untuk mencegah ikan melompat.

Kolam pembesaran dibangun di area tenang dan ditutup sebagian, dan dijauhkan dari sinar matahari langsung. Induk dipelihara dalam kolam pembesaran hingga mencapai matang gonad. Ruangan pemijahan dibangun di pojok perkolaman dan ditambah dengan beberapa kayu gelondongan untuk memberikan kesan alami. Batu dan kerikil dihindari karena dapat melukai ikan atau dapat tercampur pakan secara tidak sengaja.

2. Pengelolaan Kualitas Air

Penjagaan kualitas air harus dilakukan agar mendekati lingkungan alami arwana yaitu pH 6,8-7,5 dan suhu 27-29 C. Penggantian air dilakukan sebanyak 30-34% dari total volume dengan air deklorinisasi.

3. Pemberian Pakan

Keseimbangan gizi sangat penting bagi kematangan gonad dan pemijahan. Induk diberikan pakan bervariasi yang mengandung kadar protein tinggi. Pakan diberikan setiap hari dalam bentuk ikan/udang hidup atau runcah, dan ditambah pelet dengan kadar protein 32 %. Jumlah pemberian pakan per hari adalah 2 % dari bobot total tubuh.

4. Kematangan gonad

Matang gonad terjadi pada umur 4 tahun dengan panjang tubuh 45-60cm. Pemijahan terjadi sepanjang tahun, dan mencapai puncaknya antara bulan Juli dan Desember. Induk jantan di alam akan menjaga telur yang sudah dibuahi dalam mulutnya hingga 2 bulan ketika larva mulai dapat berenang.

Arwana betina mempunyai ovarium tunggal yang mengandung 20-30 ova besar dengan diameter rata-rata 1,9 cm dengan kematangan berbeda-beda. Induk jantan dewasa juga mempunyai sebuah organ vital menyerupai testis.

5. Pembedaan Kelamin

Juvenil sulit dibedakan jenis kelaminnya. Perbedaan akan muncul setelah ikan berukur 3-4 tahun. Pembedaan jenis kelamin diketahui melalui bentuk tubuh dan lebar mulut. Arwana jantan mempunyai tubuh lebih langsing dan sempit, mulut lebih besar dan warna lebih mencolok daripada betina. Mulut yang melebar dengan rongga besar digunakan untuk tujuan inkubasi telur. Perbedaan lain adalah ukuran kepala jantan relatif lebih besar, sifat lebih agresif termasuk dalam perebutan makanan.

6. Kebiasaan Pemijahan

Tingkah laku arwana sangat unik selama masa pengenalan lain jenis. Masa ini berlangsung selama beberapa minggu atau bulan sebelum mereka mulai menjadi pasangan. Hal ini dapat diamati pada waktu malam, ketika ikan berenang mendekati permukaan air. Arwana jantan mengejar betina sekeliling kolam, terkadang pasangan membentuk lingkaran (hidung menghadap ke ekor pasangan).

Sekitar 1-2 minggu sebelum pemijahan, ikan berenang bersisian dengan tubuh seling menempel. Terjadilah pelepasan sejumlah telur berwarna jingga kemerahan, Jantan membuahi telur dan kemudian mengumpulkan telurdi mulitnya untuk diinkubasi sampai larva dapat berenang dan bertahan sendiri. Diameter telur 8-10 mm dan kaya akan kuning telur dan menetas sekitar seminggu setelah pembuahan. Setelah penetasan, larva muda hidup dalam mulut jantan hingga 7-8 minggu sampai kuning telur diserap total. Larva lepas dari mulut dan menjadi mandiri setelah ukuran tubuh 45-50 mm.

7. Panen Larva

Inkubasi telur secara normal adalah membutuhkan 8 minggu. Untuk memperpendek waktu, telur yang sudah dibuahi dapat dikeluarkan dari mulut pejantan 1 bulan setelah pemijahan. Induk jantan ditangkap dengan sangat hati-hati dengan jaring halus lalu diselimuti dengan handuk katun yang basah untuk menghindari ikan memberontak dan terluka.

Untuk melepaskan larva dari mulut induk jantan, tarik perlahan bagian bawah mulut dan tubuh ditekan ringan. Larva dikumpulkan dalam wadah plastik dan diinkubasikan dalam akuarium. Jumlah larva yang dapat mencapai 25-30 ekor.

8. Teknik Pembenihan

Setelah dikeluarkan dari mulut pejantan, larva diinkubasikan dalam akuarium berukuran 45×45x90 cm. Temperatur air 27-29 °C menggunakan pemanas thermostat. Oksigen terlarut 5 ppm (mg/ I) menggunakan aerator bukaan kecil.

Untuk mencegah infeksi akibat penanganan larva, dalam air dilarutkan Acriflavine 2 ppm. Menggunakan teknik pembenihan in vitro ini, Survival Rate (SR) yang didapat sampai tahap ikan dapat berenang adalah 90-100 %.

Selama periode inkubasi, larva tidak perlu diberikan pakan. Beberapa minggu pertama selama kuning telur belum habis, biasanya larva hampir selalu berada pada dasar akuarium. Larva mulai berenang ke atas bertahap ketika ukuran kuning telur mengecil. Pada minggu ke delapan, kuning telur hampir terserap habis sehingga larva mulai berenang ke arah horizontal. Pada tahap ini, pakan hidup pertama harus mulai diberikan untuk mencegah larva saling Ketika ukuran larva mencapai 8,5 cm atau berumur 7 minggu, kuning telur terserap secara penuh dan larva dapat berenang bebas.

9. Pemeliharaan Larva

Tambahan pakan hidup yang dapat diberikan seperti cacing darah atau anak ikan yang ukurannya sesuai bukaan mulut arwana.

Larva yang telah mencapai panjang 10-12 cm dapat diberikan pakan seperti udang air tawar kecil atau runcah untuk mengimbangi kecepatan tumbuhnya.

Dari :

http://shaqlord.blogspot.com/2010/05/tehnik-budidaya-ikan-arwana.html
Continue reading →
Friday, December 17, 2010

Tutorial Upload web ke dalam server hosting 000webhost.com dengan menggunakan program FTP client (SmartFTP, FileZilla, cuteFTP, dsb).

0 komentar
Untuk mengupload situs ke server 000webhost.com ada 2 (dua) cara yaitu yang pertama Tutorial Upload web ke dalam server hosting 000webhost.com Langsung di Halaman Web (anda dapat membaca di postingan saya sebelumnya ).
Baiklah tanpa brpanjang lebar inilah tutorialnya :
Upload Menggunakan Software FTP

Software FTP yang digunakan sebagai contoh pada artikel ini adalah FileZilla, anda dapat mendownloadnya dari http://software.um.ac.id/wp-content/uploads/2008/12/FileZilla_Portable_3.1.5.1.paf.exe.

o Setelah download selesai, Install FileZilla yang sudah di download tadi, lalu aktifkan FileZilla dengan cara isi ( account dan nama domain tanpa http:// atau www ), ( username ), ( password ) dan ( port isi dengan 21 ).



o Klik Quickconnect dan tunggu sampai tersambung dengan webhost anda.


o Jika koneksi telah berhasil dilakukan, maka anda dapat melakukan proses upload. Terlebih dahulu,

o pastikan anda masuk ke folder public_html pada website anda, karena public_html adalah folder tempat file-file anda akan ditampilkan.

o Kemudian, anda dapat menseleksi file (pada local site) yang akan anda upload, lalu klik kanan, dan pilih upload. bila menggunakan filezilla anda bias melakukannya satu persatu atau dengan meilih semua file sekaligus.

o Setelah anda selesai melakukan upload, pastikan anda menutup koneksi ke website, apalagi jika anda menggunakan internet dari fasilitas umum seperti warnet. Caranya, klik icon disconnect from server”.



Catatan :

a. Jika file anda ingin ditampilkan pada halaman depan, silahkan ubah dulu nama file-nya menjadi index.html, atau index.php.

b. Gunakan huruf kecil pada nama semua nama file anda (disarankan jangan INDEX.HTML, tetapi index.html)

c. FileZilla yang digunakan disini hanya sekedar contoh, jika anda ingin menggunakan software FTP yang lain, anda dapat mencarinya di www.download.com dengan menggunakan kata kunci FTP.

d. Jika anda ingin menambah FTP user, anda dapat melakukannya melalu FTP Manager pada Cpanel website anda.










Continue reading →
 
close